Materi Pengantar Teknologi Informasi : Jaringan Komputer

hai readers! welcome back with me Marisa for the ancient time we've met before..
sekarang saya kembali lagi di dunia per-blogger-an berhubung dengan adanya tugas PTI kali ini. so exicited right?.. last time it's about 5 years ago :D

here we begin! PTI material
Jaringan Komputer
apa sih pengaruh dari jaringan komputer dalam kehidupan sehari-hari??

  • memeriksa kondisi cuaca atau meramalkan keadaan cuaca;
  • memeriksa saldo bank, transaksi keuangan;
  • menerima e-mail dan melakukan internet phone-call example: skype, whatsapp, etc.
then, what is Computer Network(Jaringan Komputer)?
jaringan Komputer adalah sekumpulan peralatan komputer yang terdiri komputer, perangkat komputer tambahan, dan perangkat lainnya yang dihubungkan agar saling dapat berkomunikasi.

Next, tujuan Jaringan Komputer :
  • berbagi sumberdaya (example : printer;cpu)
  • berkomunikasi (example : surel; pesan instan)
  • dapat mengakses data (ex : peramban dan web)
jenis-jenis Jaringan, ada 3 yaitu:
1. LAN (Local Area Network)
2. MAN (Metropolitan Area Network)
3. WAN (Wide Area Network)

LAN
  • beroperasi di area terbatas
  • koneksi peralatan berdekatan
keunggulan LAN :
  • pemakaian sumberdaya secara bersama
  • memungkinkan hubungan antar sistem dan berbagai merk
  • memungkinkan adanya transfer file antar bagian dengan melalui suatu server pengatur lalu lintas informasi.
kelemahan LAN :
  • instrumentasi tidak sederhana
  • ada kemungkinan pasword ditembus
  • perlu pengendali pemakaian software
  • virus mungkin dapat mem-bluetooth
MAN
  • area jangkauan lebih besar dari LAN
  • menghubungkan beberapa jaringan kecil
keunggulan MAN :
  • cakupan wilayah jaringan lebih luas sehingga dalam berkomunikasi lebih efisien
  • mempermudah dalam hal bisnis
  • keamanan jaringan lebih baik
kelemahan MAN : 
  • lebih banyak menggunakan biaya operasional
  • dapat menjadi target operasi oleh para Cracker untuk mengambil keuntungan pribadi
  • untuk memperbaiki jarigan MAN diperlukan waktu lama
WAN 

keunggulan WAN :
  •  diakses dengan jangkauan area geografis yang luas sehingga berbisnis jarak jauh dapat terhubung 
kelemahan WAN :
  • biaya operasional mahal dan umumnya lambat
  • memerlukan firewall
TOPOLOGI 
Topologi Jaringan Sebuah LAN dapat diimplementasikan dengan berbagai macam topologiTopologi yang di maksud di sini merupakan struktur jaringan fisik yang digunakan untuk mengimplementasikan LAN tersebut. 

Jenis-jenis Topologi:
1. Topologi Bus


2. Topologi Ring 

3. Topologi Star

4. Topologi Tree

5. Topologi Mesh

HUB 
Hub adalah suatu perangkat yang memiliki banyak port yang akan menghubungkan beberapa node (komputer) sehingga membentuk suatu jaringan topologi star.
Hub bekerja lebih lambat daripada switch.

SWITCH
Switch bentuknya hampir sama dengan hub. Switch atau lebih dikenal dengan istilah LAN SWITCH merupakan perluasan dari konsep BRIDGE. Switch dengan spesifikasi 10/100 Mbps akan mengalokasikan 10/100 Mbps penuh untuk setiap portnya.
Jadi, berapapun jumlah komputer yang terhubung, pengguna akan selalu memiliki bandwidth penuh.

ROUTER
Router biasanya digunakan untuk menghubungkan jaringan lokal internet.

TCP/IP atau Tranmission Control Protocol/Internet Protocol adalah model jaringan yang digunakan untuk komunikasi data dalam proses tukar menukar informasi internet.
OSI Model atau Open System Interconnection adalh sebuah model jaringan yang dikembangkan secara resmi oleh International Standard Organization untuk melakukan sebuah proses pembentukan jaringan yang sebelumnya dimiliki oleh masing-masing vendor pembuat jaringan komputer.
berikut perbedaan layer antara TCP/IP dan OSI Layer
perbedaan :
1. OSI layer memiliki 7 buah layers, TCP/IP hanya 4 layers
2. OSI layer "Protocol Independent 3", TCP/IP "Protocol Spesific"
3. Semua Standard yang digunakan pada jaringan TCP/IP dapat diperoleh cuma-cuma dari berbagai komputer di Internet, tidak seperti OSI
4. Perkembangan OSI tersendat tidak seperti TCP/IP.

demikianlah reader, postingan saya kali ini mengenai Materi Pengantar Teknologi Informasi pertemuan ke-9. Semoga bermanfaat dan mohon maaf bila typo bertebaran :)

Visit my campus website www.unas.ac.id

sincerly


marisa

p.s. semua tulisan disadur dari catatan Penulis
Picture Source: Google




Komentar

Postingan Populer